Cara Cepat Uninstall Program dengan Menu Uninstaller Lite


Bagi yang sering mencoba software untuk diinstalasi pada komputer untuk diuji coba tentu cukup merepotkan ketika harus uninstall software tersebut. Apalagi bila software tersebut cukup banyak dan setiap hari ada saja yang di install, tentu harus digunakan cara cepat untuk uninstall program. Dengan Menu Uninstaller Lite, pengguna komputer cukup mudah menguninstall program hanya dengan klik kanan pada shortcut program yang ingin di remove kemudian klik uninstall.


Tentu saja program ini sangat membantu ketika akan menguninstall program tanpa perlu masuk Contol Panel. Hanya dengan beberapa langkah mudah, program pun dengan cepat diremove dari komputer. Meski program ini terlihat sederhana, namun kemudahan serta kecepatan dalam uninstall program, Menu Uninstaller Lite layak anda gunakan bila sering install dan uninstall program dikomputer anda.

Silahkan Anda klik link dibawah ini
Download Menu Uninstaller Lite

download[4]
Selanjutnya
« Prev Post
Sebelumnya
Next Post »

1 komentar:

Tambahkan komentar
Astula
PEMILIK BLOG
11 Oktober 2013 pukul 04.48 Hapus

Thank's yah Gan.
dan mau tanya.
Gan judul musiknya apa Gan ???...

Balas Komentar
avatar

Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Hargai pembaca lain dengan berbahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menye-rang atau menebar nuansa kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu. Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar. Tampilkan KonversiSembunyikan Konversi Tampilkan EmoticonSembunyikan Emoticon